,
Headlines News :
Home » , » Mengatasi Grup Chat Facebook Tidak Muncul

Mengatasi Grup Chat Facebook Tidak Muncul

Written By Unknown on Senin, 22 Oktober 2012 | 20.18

Berawal ketika beberapa hari lalu seorang teman menanyakan masalah pada grupnya yang versi lama tidak muncul chatnya walaupun sudah di upgrade menjadi grup versi baru yang seharunya bisa chat. Aku juga bingung ketika ditanya karena pada hakekatnya aku ini GAPTEK, he.

Berniat sok tau dan ingin membantu lalu aku meminta agar aku untuk sementara di invite ke Grup yang dia buat agar aku bisa menerawang lebih jauh seluk beluk setingan grupnya. Aku lihat dibagian setting masih normal tertulis "Send me grup chat message" yang artinya grup lama yang di upgrade ke grup barupun semestinya bisa chat conference antar membernya.



Kebingungan semakin melandaku, akhirnya aku putuskan untuk searching di mbah Google dan menemukan masalahnya kenapa Chat tidak muncul di grup.

Ternyata alasannya karena sistem di Facebook mendisable / menonaktifkan Chat Grup di Grup Fb yang jumlah membernya sudah melebihi 250.
Ketika kulihat grup punya temanku itu membernya sudah 600.
Oalaaaaaahhh,,,, pantesan walau ku setting utak atik beribu-ribu kalipun gak bakalan muncul chatnya, karena kesalahan bukan ada pada grupnya tetapi melainkan ini sudah aturannya facebook dari zaman dulu ketika awal chat grup di publish yang justru aku baru ketahui sekarang.
Duasaaarrr Gaptek,

For instance, Group Chat will be disabled as Groups cross the 250 member threshold.

Nah jadi buat sobat tergaptek yang memiliki Grup Facebook yang membernya sudah hampir melebihi 250. Mungkin sekarang bisa lebih selektif dalam memilih member bila ingin Chat di Grupnya ingin tetap aktif dan muncul.

Atau sobat yang sekarang membernya sudah lebih dari 250 dan Grup chatnya tidak muncul cara mengatasinya ialah dengan me Remove beberapa member , terlihat sadis memang, he.




Ini cerita Gaptekku karena baru tau tentang peraturan d facebook yang sebenarnya sudah ada sejak tahun lalu dan mungkin yang membaca postingan ini sudah pada tau semua , mana cerita gaptekmu ?

Neh Pic Ketika jumlah member di Grup sudah lebih dari 250 namun ingin Chat
Chat Grup Fb disable



   
Anda sedang membaca artikel tentang Mengatasi Grup Chat Facebook Tidak Muncul dan anda bisa menemukan artikel Mengatasi Grup Chat Facebook Tidak Muncul ini dengan url http://hy-hack.blogspot.com/2012/10/mengatasi-grup-chat-facebook-tidak.html,Dilarang menduplikat artikel ini Mengatasi Grup Chat Facebook Tidak Muncul jika sangat bermanfaat hanya boleh sebagai artikel refrensi atau harus mengulas nya dengan bahasa / kalimat yang berbeda dan memberi link ini : Mengatasi Grup Chat Facebook Tidak Muncul


Artikel Terkait:

Share this post :
 
Support : Abaut Us | Contact Us | Privacy Policy | Term of Use | Redaksi | Advertise | Lowongan Kerja | Forum | Tabloit | Mobile Version | Hy Hack Toolbar
Copyright © 2011. HY hack - All Rights Reserved Template Created by Heykhend
Published by Heykhend Corp. Developed by PT Heykhend Publik Media (HPM)